Thursday, March 31, 2011

Trik Cepat Cari Uang Dengan MobGold

Mungkin sudah ada yang familiar dengan MobGold, kalo belun saya sarankan untuk langsung ke TKP untuk langsung kenalan dengan MobGold, sebuah platform bisnis online berbasis mobile advertising network, jadi kita bisa mendapatkan uang dengan menjadi publisher MobGold, yah seperti cari uang di Adsense tapi ini berbasis Mobile Site.

Kalo udah daftar MobGold dan pasang script kode yang diberikan mobgold di wapsite agan agar iklan bisa tampil di situs kita, bila ingin meraih income yang banyak dari mobgold, kita bisa ikutin tips dan trik dibawah ini dengan baik tanpa harus melakukan tipuan2 murahan yang melanggar syarat dan ketentuan yang berlaku di mobgold.

Dan trik untuk mencari uang di internet dengan mobgold adalah sbb:



Cari duit dengan Google Adsense atau Mobile Ad Network?


Banyak yang mengatakan bahwa mencari uang dengan Google Adsense lebih menguntungkan jika dibandingkan dengan Mobile Advertising.  Banyak sekali perdebatan yang mana memang secara garis besar Google Adsense lebih banyak menghasilkan uang, hal ini dapat dimaklumi karena pengguna Adsense di dunia sangat banyak.  Sedangkan mobile ad network seperti MobGold, Admob, Inmobi dll mungkin ada beberapa dari kita yang masih asing mendengarnya.  Tapi bisnis PPC di dunia mobile akan mulai menjamur seiring perkembangan dunia mobile digital di seluruh dunia.  Dan boleh dibilang masing-masing memiliki kelebihan dan kekurangannya masing-masing.


Wednesday, March 30, 2011

Tips meningkatkan keuntungan dalam dunia bisnis


Apakah Anda adalah seorang yang baru mulai merintis sebuah bisnis? Atau ingin mulai mengerjakan proyek bisnis sampingan seperti internet marketer atau apapun sebutannya? Ada baiknya Anda membaca beberapa tips singkat dan sederhana yang mungkin bisa jadi bahan pertimbangan atau inspirasi bagi Anda.

1. Tawarkan sesuatu yang lain daripada yang lain.
Dalam memperkenalkan suatu produk, jasa, e-book, atau apapun sebaiknya kita menawarkan sesuatu yang berbeda dari pada produk pada umumnya, intinya produk kita haruslah unik dan memiliki ci khas yang akan membuat semua orang mengingat citra dari produk atau jasa yang kita tawarkan, misalkan menjual ponsel yang tahan api atau tahan jatuh dari puncak monas, atau pasta gigi yang bisa glow in the dark, pisang goreng duren, dll. Atau bisa juga dalam bentuk pemilihan nama yang unik yang bisa membuat orang selalu ingat produk kita, bisa dengan yang lucu atau yang aneh tapi gampang diingat seperti; Es Kuntilanak, Bakso Badak, dll. Ingatlah, orang Indonesia biasanya tertarik akan sesuatu yang baru, unik dan menarik yang membuat mereka selalu teringat namanya. Jadi berpikirlah Kreatif dan terus Berinovasi